Filter Instagram Kacamata Ayang (+ Cara Menggunakan)

Apa nama filter IG kacamata yang sekarang lagi viral? Instagram memang tidak habis-habisnya mengeluarkan berbagai filter menarik. Hal inilah yang membuat para penggunanya tidak pernah

Update

Nama Efek Filter IG Kacamata Ayang

Apa nama filter IG kacamata yang sekarang lagi viral? Instagram memang tidak habis-habisnya mengeluarkan berbagai filter menarik.

Hal inilah yang membuat para penggunanya tidak pernah bosan dan bahkan tidak berpikir untuk meninggalkan media sosial tersebut.

Dulu Instagram mungkin hanya sekadar tempat untuk mengunggah foto dan video. Ada juga yang menggunakannya untuk tempat berjualan online. Kemudian Instagram terus berkembang dan mulai menghadirkan filter-filter menarik.

Salah satunya filter kacamata Ayang yang baru-baru ini banyak yang menggunakannya.

Meskipun begitu, banyak pengguna Instagram yang penasaran dan belum tahu nama dari filter tersebut.

Maka dari itu di sini kami akan membantumu dengan menjelaskan seputar filter Instagram kacamata Ayang lengkap dengan cara menggunakannya.

Nama Filter IG Kacamata Ayang

Sesuai namanya, ini merupakan filter yang ketika kamu gunakan maka seolah-olah kamu tengah memakai kacamata.

Pada kacamata tersebut kamu juga akan menemukan tulisan ayang. Jadi banyak yang menyebutnya sebagai filter kacamata ayang.

Filter ini sangat menarik di mana kamu bisa tampil lebih gaya untuk kamu posting di Instagram Story atau hanya sekadar menyimpannya di Galeri.

Untuk nama filter tersebut adalah Kece Ygy yang populer melalui akun @itsdimss_. Akan tetapi sebenarnya ada yang menggunakan nama berbeda.

Bagaimana cara menggunakannya? Dari pada bingung kamu bisa mengikuti penjelasan berikutnya.

Cara Menggunakan Filter IG Kacamata Ayang

Kamu bisa menggunakan filter Instagram kacamata ini langsung melalui kreatornya. Namun kamu juga bisa mendapatkannya melalui pencarian filter. Simak tutorial berikut ini.

  1. Buka Instagram dan pastikan aplikasi tersebut sudah versi terbaru.
  2. Silakan mencari akun @itsdimssCari Akun @itsdimss
  3. Setelah menemukan akunnya, buka profil akun tersebut dan pergi ke menu Filter
  4. Cari filter kece Ygy atau kacamata ayang.Pilih Kacamata Ayang
  5. Ketuk pada ikon Download untuk menyimpan filter.
  6. Bisa juga klik Coba jika kamu ingin langsung mencobanya.Gunakan Filter Kacamata Ayang
  7. Selamat mencoba ~

Demikian informasi singkat tentang filter IG kacamata ayang. Kamu juga sudah tahu bagaimana cara menggunakannya. Selamat mencoba!.

Admin Kompiwin

Aktif menulis di kompiwin.com sejak tahun 2014. Dan sekarang kompiwin sudah memasuki tahun ke-delapan. Semoga memberi manfaat untuk pembaca semua.

Tinggalkan komentar