Sebelumnya game Bleach Eternal Soul sudah lebih dulu populer di Eropa dan juga Amerika. Sekarang game tersebut menyebar ke Asia Tenggara, termasuk Indonesia.
Game ini merupakan sebuah game ponsel di mana permainannya mengikuti alur cerita dari animenya. Sesuai namanya, kamu akan berada di dunia seperti yang ada di anime Bleach.
Di dalam Bleach Eternal Soul, kamu juga dapat membeli beberapa gold exp. Lalu apa yang harus kamu lakukan jika ingin top up? Simak penjelasan berikut ini.
Top Up Bleach Eternal Soul dari Menu Privileges
Sebenarnya untuk top up Bleach Eternal Sould tidaklah sulit. Selain terdapat di menu Privileges, kamu juga bisa menentukan berapa nominal atau jumlah yang ingin kamu top tup. Simak informasi berikut ini.
- Masuk ke menu Recharge.
- Buka Privileges.
- Di sini kamu akan melihat opsi Weekly atau Monthly. Jika memilih Weekly, kamu akan top up sebesar Rp 15.000 sementara untuk Monthly, maka kamu akan top up sebesar Rp 44.000.
Pilih Weekly atau Monthly - Setelah kamu menentukan mana yang akan kamu pilih, sekarang klik Buy.
Klik 1-tap buy - Tunggu sampai prosesnya selesai.
Perlu diingat bahwa yang berperan untuk melakukan pembayaran terhadap top up yang kamu lakukan adalah Google Play Balance.
[powerkit_separator style=”dotted” height=”3″]
Top Up Bleach Eternal Soul dari Menu Growth Plan
Selain menggunakan menu Privileges, kamu juga bisa memanfaatkan menu lainnya bernama Growth Plan. Di sini kamu juga akan memperoleh Soul Jades cukup banyak, terutama jika kamu merupakan pengguna baru.
- Masuk ke menu Recharge.
- Buka menu Growth Plan.
Pilih Growth Plan Sesuai Keinginan - Kamu akan langsung menerima nominal yang telah disuguhkan.
- Tinggal klik Purchasing dan tunggu prosesnya.
- Kamu akan memperoleh informasi apakah ingin melakukan top up sesuai nominal tersebut.
Setelah Pilih Paket Lakukan Pembayaran Dengan Klik 1-tap buy - Klik 1-tap buy.
[powerkit_separator style=”dotted” height=”3″]
Season Pass atau Elite
Kamu juga bisa melakukan top up pada season pass. Nominalnya pun sudah ditentukan. Kamu cukup mengklik nominal tersebut dan lakukan pembayaran. Langkah-langkahnya yaitu:
- Masuk ke Season Pass dan pilih nominal.
Masuk Ke Season Pass - Klik 1-tap buy lalu tunggu sampai prosesnya selesai.
Klik 1-tap buy Untuk Lakukan Pembayaran - Pembayaran berhasil kamu lakukan.
[powerkit_separator style=”dotted” height=”3″]
Demikian informasi dari kami. Sekarang kamu bisa mencoba cara top up Bleach Eternal Soul melalui salah satu dari ketiga cara di atas. Semoga bermanfaat.