Cara Menarik Saldo Novelah di GoPay (Cukup 11 Langkah)

Bagaimana menebus saldo Novelah menjadi GoPay ? Berikut adalah langkah-langkah cara menarik saldo Novelah di GoPay secara lengkap.

Update

Cara Menarik Saldo Novelah di GOPAY

Bagaimana langkah-langkah cara menarik saldo Novelah di GoPay?

Pada konten artikel ini, Tim Kompiwin sudah memberikan penjelasan mengenai cara withdraw melalui dompet GoPay.

Selain itu, Novelah juga memberikan pilihan untuk menarik point reward saldo dengan DANA atau poin Novelah ditukar menjadi diamond Free Fire.

Sudah jadi rahasia umum lagi, kalau era saat ini banyak aplikasi yang dapat menghasilkan pundi-pundi uang.

Sistem reward yang dimiliki Novelah itu berisi perintah task atau penyelesaian misi, semakin banyak user menuntaskan semua misi tersebut, maka semakin besar poin yang masuk.

Kemudian poin bisa kamu tarik baik itu dengan DANA ataupun GoPay. Khusus artikel kali ini, kami ingin memberikan penjelasan tentang menarik saldo Novelah di GoPay.

Cara Menarik Saldo Novelah di GoPay

Novelah sendiri termasuk salah satu aplikasi yang menguntungkan karena memberikan reward uang kepada setiap user.

Asalkan pengguna menuntaskan berbagai jenis misi yang telah disediakan platform, lalu jika misi tersebut berhasil diselesaikan, seketika bonus berupa poin akan masuk ke dalam akun masing-masing.

Jika akunmu sudah memiliki cukup banyak poin, silahkan withdraw menjadi nominal rupiah agar kita sendiri bisa memanfaatkan hasilnya.

Dan disini Tim Kompiwin sudah memberikan ulasan tentang cara menarik saldo Novelah ke dalam saldo GoPay.

Adapun langkah-langkah untuk menebus poin saldo Novelah menjadi saldo GoPay sebagai berikut ini:

  1. Pastikan jumlah poin yang kamu miliki lebih dari 7.2 M, karena angka tersebut menjadi batas minimal penarikan yang bisa dilakukan lewat GoPay.
  2. Buka aplikasi Novelah.
  3. Kemudian pergi ke menu Saya.1 Ketuk Tombol Saya - Cara Menarik Saldo Novelah di GOPAY
  4. Lalu kamu tap bagian Menebus.2 Ketuk Tombol Menebus - Cara Menarik Saldo Novelah di GOPAY
  5. Disini tersedia 3 pilihan penarikan, yaitu lewat DANA, FF Diamond, dan GoPay. Klik sub menu GoPay.3 Pencet Menu Gopay - Cara Menarik Saldo Novelah di GOPAY
  6. Setelah itu kamu klik salah satu nilai tukar yang ingin di withdraw.4 Pilih Salah Satu Nominal - Cara Menarik Saldo Novelah di GOPAY
  7. Nanti akan keluar jendela Perjanjian Penebusan, klik saja tombol Setuju.5 Pencet Tombol Setuju - Cara Menarik Saldo Novelah di GOPAY
  8. Kemudian masukkan Nama lengkap kalian.6 Masukkan Nama Lengkap - Cara Menarik Saldo Novelah di GOPAY
  9. Lanjut dibawahnya isikan ID GoPay dan ulangi lagi ID GoPay tersebut.7 Masukkan ID Gopay - Cara Menarik Saldo Novelah di GOPAY
  10. Terakhir klik tombol Tebus.
  11. Jika berhasil akan keluar notifikasi Berhasil Dikirim.

Akhir Kata

Kurang lebih seperti itulah penjelasan cara menarik saldo Novelah melalui GoPay.

Ikuti saja tutorial diatas, untuk mendapatkan uang dari aplikasi baca Novel. Selesaikan semua tugas yang diberikan, agar jumlah poin yang kamu miliki makin besar. Semoga bermanfaat.

Ivan Aveldo

Suka hal yang bertopik teknologi.

Tinggalkan komentar