JT WhatsApp

Berdasarkan list WhatsApp MOD yang kita rangkum khusus di artikel sebelumnya, tinggal satu varian lagi yang belum dibahas secara detail yaitu JT Whatsapp. Saatnya pengguna

Update

Berdasarkan list WhatsApp MOD yang kita rangkum khusus di artikel sebelumnya, tinggal satu varian lagi yang belum dibahas secara detail yaitu JT Whatsapp.

Saatnya pengguna tahu lebih dalam soal jeroan aplikasi yang satu ini, karena mostly menurut pandangan mereka fitur adalah salah satu faktor utama yang dicari dari sekian banyak alasan.

Sesuai dengan namanya, WhatsApp MOD merupakan varian modifikasi yang dibuat oleh developer perorangan atau bahkan organisasi kecil bukan resmi. Pengembang selalu memaksimalkan current issue yang diresahkan para user Whatsapp ori tentang pembatasan layanan yang cukup sempit.

Bahkan settingan privasi di dalam WhatsApp Original itu belum begitu luas seperti mematikan status online dan membatasi aktivitas lainnya.

Sebab tidak semua orang nyaman dengan batasan privasi tersebut, dan rata-rata lebih suka kalau aktivitas saat membuka sosial media seperti WhatsApp ini tidak mudah dibaca lagi oleh user lainnya.

Dengan menggunakan JT WhatsApp, kamu bakal mendapatkan fitur-fitur berlimpah termasuk pengaturan privasi, personalisasi dan tampilan interface aplikasi yang customable.

Fitur JT WhatsApp

Bagi pengguna WhatsApp MOD mereka akan merasa satu tingkat lebih tinggi dari segi pengoperasian dalam memaksimalkan fitur ketimbang varian official. Bayangin aja, hal yang tidak dapat dilakukan seperti mematikan tulisan online saja disini sudah tersedia.

Untuk mengetahui lebih detail, silahkan simak fitur milik JT WhatsApp dibawah ini.

1. Kirim File Berukuran Besar

Jika mengirim file melalui WhatsApp Official terbatasi dengan ukuran file yang sangat minim, tenang saja disini kamu bahkan dapat mentransfer file yang ukurannya jauh lebih besar.

Fitur ini juga berlaku untuk mengirim pesan multimedia seperti foto atau video. Jadi gak ada lagi tuh file yang ukurannya terkompres dan hasil gambarnya pecah.

2. Mengatur Kunci Chat Kontak Tertentu

Mengunci aplikasi saja mungkin tidak cukup, hal ini dapat menghindari ketika aplikasi dalam keadaan standby dan di pegang oleh orang lain.

Solusi untuk lebih aman adalah dengan cara mengunci chat tertentu yang sekiranya penting. Sehingga orang lain tidak bisa membuka detail isi pesan meski berada di dalam aplikasi WhatsApp .

3. Tampilan WhatsApp CustomableTampilan Whatsapp Customable

Keunggulan menggunakan WhatsApp MOD adalah bisa melakukan kustomisasi tampilan aplikasinya. Dan disini kamu sudah mendapatkan layanan tersebut, silahkan custom sesuai dengan selera.

4. Menyembunyikan Status OnlineSembunyikan Lihat Status Dan Anti Hapus Pesan

Poin keempat inilah yang banyak dicari oleh orang-orang, dengan mengaktifkan fitur berikut, kebebasan privasi dalam menggunakan WhatsApp jadi makin maksimal. Jangan takut lagi aktivitas kamu dibaca oleh user lain.

5. Mengaktifkan Mode Centang Satu

Satu hal lagi agar kualitas privasi kamu makin total yakni bisa lewat cara mengaktifkan mode centang satu.

Meskipun orang lain mengirim pesan kepada kita, mereka hanya akan mendapatkan status simbol centang satu saja, walaupun sebenarnya pesan sudah kita baca.

6. Menyembunyikan Status MengetikMengatur Privasi Membekukan Last Seen dan Nonaktifkan Forward

Biar tidak begitu jadi sorotan utama dalam mengatur kebebasan privasi dalam aplikasi WhatsApp, namun aplikasi ini sudah menyediakan fitur mematikan tulisan mengetik saat kita sedang menyiapkan teks.

7. Memblokir Kontak Yang TelponMengecualikan Panggilan Tertentu

Tools ini sangat efektif jika waktu kamu sibuk dan gak ingin menerima panggilan sementara. Tinggal atur siapa saja kontak yang dikecualikan untuk membatasi akses panggilan ke nomor kita.

8. Menghilangkan Tulisan Forward/Diteruskan

Biasanya pesan yang diteruskan atau forward akan muncul di dalam kotak bubble bagian ujung kanan atas. Ternyata JT Whatsapp bisa menghilangkan tulisan tersebut untuk digunakan saat keperluan tertentu.

9. Durasi Status Lebih Panjang

Dalam WhatsApp Original, pengguna dibatasi durasi status hanya beberapa detik saja. Tetapi disini kamu dapat memposting stories sampai durasinya bermenit-menit.

10. Fitur LainPengaturan Umum Mengganti Tampilan WA

Membekukan waktu last seen, bisa melihat pesan yang sudah dihapus, mengirim berbagai jenis file, mode pesawat untuk off sementara, tersedia banyak tema, menyimpan status dari teman kita, menyembunyikan foto profil dan masih banyak lainnya.

[powerkit_separator style=”dotted” height=”5″]

Karena aplikasi ini bukan produk resmi dari WhatsApp Official, maka cara mendapatkannya agak berbeda. Jika biasanya kita memasang aplikasi tinggal lewat layanan Playstore atau AppStore, tetapi untuk mendownload JT WhatsApp itu harus mengunduh file dalam bentuk APK.

Nantinya setelah file APK didapatkan, pengguna bisa install secara manual di dalam HP masing-masing. Supaya kamu gak perlu repot-repot lagi buat cari link download JT WhatsApp lagi, dibawah kita sudah berikan link download gratis dan tentunya versi paling baru.

Nama WhatsApp JTWhatsApp
Ukuran File 44.4 MB
Terakhir Update 23 Desember 2020
Versi 8.65
Developer Jimtech

[powerkit_button size=”md” style=”success” block=”true” url=”https://www.kompiwin.com/file/_whatsapp_mod/_jt_whatsapp/JTWhatsApp_JiMODs_v8.65_whatsmodapks_kompiwin.apk” target=”_blank” nofollow=”true”]
⬇️ Klik untuk Download JT WhatsApp
[/powerkit_button]

Setelah file APK berhasil didownload, langkah selanjutnya yaitu install secara manual di dalam HP masing-masing. Karena caranya sangat berbeda dengan metode menginstall lewat Playstore, silahkan ikuti langkah dibawah ini untuk lebih lengkapnya.

[powerkit_separator style=”dotted” height=”5″]

Cara Install JT WhatsApp

Ada satu langkah yang harus diselesaikan sebelum melakukan instalasi manual JT WhatsApp di dalam HP kamu. Langkah tersebut adalah mengaktifkan tools bernama install aplikasi yang tidak dikenal.

Fitur tersebut bisa dikatakan sebagai akses pembatas sistem dalam melakukan pemasangan aplikasi secara tidak resmi. Berikut untuk lebih lengkapnya.

  1. Download terlebih dahulu file APK JT WhatsApp.
  2. Sebelum itu masuk kedalam Pengaturan HP dan cari fitur bernama install aplikasi yang tidak dikenal. Biasanya ada di dalam menu Privacy and Biometric. Lalu aktifkan fitur tersebut.
  3. Kemudian masuk ke file download untuk cari file APK JT WhatsApp.
  4. Tekan aplikasi kemudian Install.
  5. Tunggu beberapa saat sampai sistem selesai memasang.
  6. Buka aplikasi jika sudah selesai.
  7. Biasanya pengguna awal akan mendapatkan izin akses beberapa media dialam HP, silahkan tekan tombol Izinkan.
  8. Terakhir login, caranya sama seperti WhatsApp biasa tinggal masukkan nomor telp aktif dan konfirmasi kode verifikasi.
  9. Selamat mencoba.

[powerkit_separator style=”dotted” height=”5″]

Tips Anti Banned JT WhatsApp

Rata-rata versi terbaru dari WhatsApp MOD itu sudah dilengkapi dengan fitur bernama Anti Banned. Hal ini merupakan bentuk respon dari pihak developer dalam menjamin keamanan akun masing-masing user dari sasaran banned pusat.

Tetapi kita tidak dapat pastikan fitur tersebut 100% works. Sebab sistem WA mod itu masih menghubungkan ke server pusat dalam segala kegiatan seperti transfer data dan lain-lain. Maka sangat mudah bagi pusat untuk mendeteksi dan memblokir akun pengguna aplikasi ilegal.

Setidaknya admin punya tips yang bisa kamu tiru untuk memaksimalkan akun dari terhindarnya banned.

Caranya yaitu dengan terus mengupdate ke versi paling baru, jika ada notifikasi update silahkan langsung tingkatkan versinya. Karena dengan cara ini aplikasi akan ditingkatkan dari segi fitur Anti banned, menghapus bug, dan menyempurnakan layanan lainnya.

[powerkit_separator style=”dotted” height=”5″]

Catatan/Akhir Kata

Menggunakan WA MOD itu memang mengasyikan, tetapi kamu juga harus bijak dan tahu segala resiko jika menginstall aplikasi berikut.

Kemungkinan akun terkena banned itu masih ada, jadi saran admin jangan login menggunakan nomor utama, kalau bisa pakai nomor cadangan atau kedua untuk antisipasi terjadi banned. Semoga bermanfaat.

Ivan Aveldo

Suka hal yang bertopik teknologi.

Tinggalkan komentar