Arti Kata ‘Rungkad’ yang Viral di TikTok

Pernah menemukan kata rungkad di media sosial? Akhir-akhir ini kata tersebut tengah menjadi tren tersendiri. Banyak warganet yang menggunakannya dan membuat orang lain bingung dengan

Update

Arti Kata Rungkad di TikTok

Pernah menemukan kata rungkad di media sosial? Akhir-akhir ini kata tersebut tengah menjadi tren tersendiri.

Banyak warganet yang menggunakannya dan membuat orang lain bingung dengan maksud kata tersebut.

Salah satu media sosial yang kerap muncul istilah ini adalah TikTok. Aplikasi TikTok memang bukan sekadar untuk berbagi konten menarik.

Media sosial tersebut juga menjadi tempat di mana kamu akan menemukan berbagai istilah tertentu.

Salah satu istilah yang belakangan ini viral adalah rungkad. Istilah ini juga ada yang mengenalnya dengan sebutan rongkad yang termasuk ke dalam bahasa Sunda. Lalu apa arti kata rungkad tersebut?

Arti Kata Rungkad yang Viral

Rungkad memiliki arti tumbang sampai ke akar-akarnya. Misalnya pisang rungkad yaitu pohon pisang yang tumbang hingga ke akarnya.  

Rungkad yang viral di TikTok bukan merupakan bahasa gaul. Kata Rungkad sebenarnya adalah kata yang berasal dari bahasa daerah.

Jadi bagi yang mengira rungkad termasuk bahasa gaul maka itu kurang tepat. Ini merupakan salah satu kata dalam bahasa Sunda.


Rungkad di TikTok

Meskipun rungkad mempunyai arti tumbang sampai ke akarnya. Lalu bagaimana dengan rungkad di TikTok?

Artinya yaitu menggambarkan kondisi seseorang yang terpuruk. Dia berada dalam kondisi yang tidak baik-baik saja.

Maka dari itu orang yang mengalami rungkad harus segera kamu tolong. Kamu harus bisa menghiburnya dan beri dia motivasi agar bisa keluar dari kondisi terpuruknya tersebut.

Arti Kata Gaul di TikTok Lainnya :

Arti WGWG
Arti Mahok
Arti IB
Arti Bestie

Akhir Kata

Jadi seperti itulah arti kata rungkad yang muncul di TikTok. Sekarang kamu sudah memahami arti yang sebenarnya. Semoga bermanfaat.

Admin Kompiwin

Aktif menulis di kompiwin.com sejak tahun 2014. Dan sekarang kompiwin sudah memasuki tahun ke-delapan. Semoga memberi manfaat untuk pembaca semua.

Tinggalkan komentar